MARAKNYA MAFIA TANAH DI MOROWALI SULAWESI TENGAH PENGACARA M. Sunandar Yuwono (Bang Sunan) Turun GUNUNG

MARAKNYA MAFIA TANAH DI MOROWALI SULAWESI TENGAH PENGACARA M. Sunandar Yuwono (Bang Sunan) Turun GUNUNG.

KH. MASMAN (Guru Ngaji) yang tidak mendapat keadilan dan aparat penegak Hukum pun terkesan mendiamkan terhadap laporan atas tanah yang di serobot dan di jual oleh para oknum dan mafia tanah padahal tanah tersebut sudah bersertifikat.

Pengacara bang Sunan siap membela kliennya yang merupakan orang tua guru ngaji yang terdholimi, dan bila persoalan tidak selesai akan membawa persoalan tersebut ke jalur hukum atau membuat laporan ke Mabes Polri dan aduan ke Presiden RI. Tutur bang sunan pengacara Kondang yang selalu membela orang orang yang di dholimi tersebut demi tegaknya hukum dan demi keadilan.

Pernah melaporkan peristiwa perbuatan melawan hukum ke Polres Morowali kata Pak Kyai dengan dugaan perbuatan melawan hukum atau melanggar pasal 167,385 jo pasal 55 namun belum ada penyelesaian dengan baik dan laporan tersebut macet (mungkin ada sikomo lewat kata bang sunan sambil bercanda)

Harapan saya selaku kuasa hukum meminta persoalan hukum tersebut untuk segera di mediasikan untuk mencari solusi sebelum langkah hukum diambilnya (tambah bang sunan via tlp)